Karet Bumper D atau biasa disebut Rubber Bumper Loading Dock
Rubber Bumper type-D adalah Produk karet yang biasanya digunakan pada area Pergudangan atau dermaga. Dengan adanya rubber bumper, biaya perbaikan kendaraan maupun konstruksi gudang yang disebabkan oleh benturan saat bongkar-muat dapat dihemat. Selain itu, loading dock dan kendaraan dapat beroperasi terus karena tidak adanya down time untuk perbaikan sehingga operasional gudang dan kendaraan menjadi makin efisien.
Karet Bumper Tipe D |
Rubber Fender type-D sebagai pelindung dari benturan antara kendaraan atau kapal pada saat bongkar muat barang atau bersandar didermaga.
Dimana terdapat beberapa tipe dari rubber fender ini :
Rubber Bumper tipe D |
- Rubber fender square (cylinder,solid dan non-solid)
- Rubber fender D ( cylinder,solid dan non-solid).
Tidak hanya diperuntukkan untuk pelabuhan, rubber fender tipe ini juga banyak dipakai untuk kawasan industri dan pabrik.
Rubber Fender type-D biasanya digunakan ditempat-tempat antara lain : Dermaga, Gudang Logistik (Ware House),Pool Kontainer, Plaza, Dll.
Produk kami telah teruji dan sudah banyak dipakai Perusahaan bongkar muat di seluruh Indonesia.Rubber Loading Dock Bumper kami terbuat dari material karet yang telah teruji kekuatan benturannya.
Rubber Bumper tipe D |
PENYEDIA MATERIAL DAN JASA PEMASANGAN PERGANTIAN BUMPER LOADING DOCK
Rubber Bumper D |
Mahameru Putra Mandiri Perkasa (MPM Perkasa) merupakan salah satu perusahaan yang bergerak dalam bidang ndustri karet konstruksi serta aksesoris pelabuhan. Kami memproduksi segala jenis produk karet yang beragam dengan kualitas material serta harga yang kompetitif.
Produk yang kami tawarkan mulai dari rubber fender, rubber fender v, rubber fender d, rubber fender m, rubber fender cell, rubber fender cone, rubber fender cylinder, rubber fender square, bantalan jembatan / elastomeric bearing pad, rubber sheet, karet bumper, pelindung loading dock, asphaltic plug binder, deck drain cast iron jembatan, frontal frame fender, bollard dermaga, bitt bollard dermaga, curve bollard dermaga, tee bollard dermaga, expantion joint(karet dilatasi) hingga anchor bolt galvanis.
Semua produk kami memiliki reputasi baik yang terbukti luas dalam menghasilkan produk dengan material karet berkualitas serta layak uji.
Kami juga menyediakan jasa pergantian elastomeric bearing pad atau karet bantalan jembatan, rubber fender serta expantion joint/siar muai.
Rubber Bumper tipe D |
Mahameru Putra Mandiri Perkasa selalu berusaha untuk memberikan pelayanan terbaik bagi konsumen.
Account Rekening atas nama Perusahaan (bukan atas nama pribadi). Sehingga menjamin keamanan setiap transaksi dengan konsumen.
Informasi dan permintaan penawaran harga terbaik hubungi kami :
Call & WA : 082245923265 - 087722285552
-Fajar Achmadi-